Penyamaran Sang Panglima -
Episode 4
Urban
16.5K17.0K Pengantar: Seorang Panglima Bintang 9 bernama Liam Saida adalah pejuang pelindung negara yang sangat kuat. Pada suatu ketika, dia dikhianati oleh bawahannya sendiri. Liam menjadi cacat dan hanya bisa duduk di kursi roda. Selain itu, dia juga mengalami gangguan mental sehingga dia berperilaku seperti orang bodoh.
Dia dijodohkan dan menikah dengan Wiwin Krisna, putri Keluarga Krisna. Meskipun keluarga Wiwin tidak setuju putrinya dinikahkan dengan orang bodoh, Wiwin tetap merawat Liam dengan tulus dan penuh kasih sayang selama tiga tahun.
Setelah tiga tahun, meskipun sudah sembuh dari gangguan mentalnya, Liam selalu direndahkan oleh semua orang di sekitarnya. Dia berusaha membuktikan bahwa dirinya adalah Panglima Bintang 9 yang sangat perkasa.